Top 3 Tekno Berita Hari Ini: Nadiem Makarim, Galaxy W20 5G

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makarim 

Jakarta – Top 3 Tekno berita hari ini dimulai dari topik tentang Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makarim menegaskan bahwa Ujian Nasional (UN) tidak dihapus namun diganti jadi Asesmen Kompetensi Minimum dan Survei Karakter.

Top tekno lainnya adalah sejumlah operator seluler menilai keputusan  Badan Regulasi Telekomunikasi Indonesia (BRTI) mengharuskan registrasi kartu prabayar dilakukan di gerai operator sebagai langkah mundur.

Juga, Samsung Galaxy W20 5G ditawarkan seharga 19.999 Cina Yuan (setara dengan Rp 40 juta) dan telepon terjual habis dalam hitungan detik di Cina.

Berikut tiga berita terpopuler di kanal Tekno:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *